Minggu, 19 Desember 2010

SOAL A

1.    Bunyi speaker yang dikeluarkan komputer pada proses post atau pada saat kesalahan/gangguan tertentu disebut dengan ….
a)    Beep    d) Bus
b)    BIOS    e) Cache Memory
c)    CMOS
2.    Yang dimaksut dengan harddisk adalah ….
a)    Media penyimpan data yang berkapasitas kecil   
b)    Media penyimpan data yang berkapasitas besar   
c)    Media penyimpan data yang berkapasitas besar berbentuk bola
d)    Media penyimpan data yang berkapasitas besar berbentuk belah ketupat
e)    Media penyimpan data yang berkapasitas besar berbentuk piringan plastik
3.    Yang di maksut Motherboard adalah ….
a)    Papan induk, papan rangkaian komputer tempat semua komponen elektronik terangkai   
b)    Papan induk, papan rangkaian komputer tempat semua komponen software perpasang   
c)    Papan utama, papan rangkaian komputer tempat semua hardware & software
d)    Papan induk, papan rangkaian komputer tempat semua aplikasi terangkai   
e)    Papan utama, papan rangkaian komputer tempat semua huruf dan angka
4.    Peralatan, Spesifikasi peralatan pendukung yang dibutuhkan PC agar dapat bekerja optimal disebut dengan ….
a)    Post    d) Peripheral
b)    Tool    e) Pheriperal
c)    Storage
5.    Pada komputer dikenal ada berapa diagnosa ….
a)    Satu    d) Empat
b)    Dua     e) Lima
c)    Tiga


SOAL B

1.    Pada saat proses POST, terjadi problem suatu pesan akan disampaikan kepada pengguna, pesat tersebut berupa …
a)    Suara tut dan Pesan   
b)    Suara beep dan pesan di windows
c)    Suara beep dan pesan sistem operasinya   
d)    Pesan tampilan di layar dan suara beep atau kedua duanya
e)    Pesan tampilan di windows dan suara beep atau kedua duanya
2.    Indikasi adanya masalah POST, dinyatakan dalam bentuk ….
a)    Kode kesalahan : dua sampai seratus ribu digit angka
b)    Pesan Kesalahan : Pesan singkat dalam bahasa indonesia
c)    Kode beep : suara beep tidak berurutan
d)    Pesan Kesalahan : Pesan singkat dalam bahasa inggris
e)    Pesan Kesalahan : Pesan singkat dalam bahasa melayu   
3.    POST mengecek semua komponen-komponen komputer, misalnya ….
a)    Printer, scaner, handy cam, cam corder, mouse
b)    Harddisk, mouse, printer, scaner, webcam
c)    Printer, Harddisk, RAM, Drive CD ROM, webcam
d)    Harddisk, mouse, mouse pad, scaner, webcam
e)    Harddisk, memory, motherboard, prosesor
4.    Yang tidak  termasuk kesalahan POST adalah ….
a)    sistem terhenti dengan tanpa tampilan dan suara beep, walaupun kursor mungkin nampak
b)    satu suara beep panjang diikuti dengan satu suara beep pendek, dan eksekusi POST terhenti
c)    satu suara beep panjang diikuti dengan dua suara beep pendek, dan POST melanjutkan dengan test berikutnya
d)    ada tampilan angka yang menunjukkan kode kesalahan
e)    Tes CPU: interupsi ditutup, pengetesan flag  internal, danpengetesan register internal
5.    Pengujian semua memori termasuk dalam rangka POST, lamanya pengujian tergantung dari …
a)    Besar kecilnya Harddisk yang terpasang
b)    Banyaknya software aplikasi yang terpasang di SO
c)    Bagus tidaknya kualitas harga pada motherboard
d)    Banyak sedikitnya peripheral yang dihubungkan
e)    Besar kecilnya kapasitas memori yang terpasang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar